Pengembangan RPP pemetaan dan penyusunan RPP

Ticker

6/recent/ticker-posts

Header Ads Widget

Pengembangan RPP pemetaan dan penyusunan RPP

Cara mengembangkan RPP K13

Belajar matematika berarti melakukan sesuatu, bukan sekedar menjawab soal. Ini berarti guru harus menyediakan berbagai kegiatan, baik kegiatan fisik maupun kegiatan mental supaya setiap siswa dapat mengembangkan potensi berpikir kritis dan kreatifnya.
Untuk itu dalam merancang pembelajaran harus disusun dengan baik sehingga tujuan pembelajaran dapat dicapai dengan optimal. Untuk memulai pembelajaran sesi ini silahkan menyimak paparan berikut ini.
Gunakan navigasi dengan mengklik panah kanan untuk menuju slide berikutnya atau panah kiri untuk menuju slide sebelumnya.



Pemetaan Muatan atau Isi RPP

Rangkuman

Rangkuman PEMETAAN MUATAN ATAU ISI RPP

Kegiatan mengidentifikasi kemampuan yang dipelajari siswa dan muatan materi pembelajarannya bermanfaat untuk memandu kita dalam kegiatan mengembangkan komponen indikator pencapaian kompetensi, uraian materi pembelajaran, aktivitas kegiatan belajar siswa, dan pemilihan alat/bahan/sumber belajar/media pembelajaran yang akan digunakan.
Kegiatan  mengidentifikasi teknik penilaian dan bentuk instrumen yang akan digunakan bermanfaat dalam pengembangan komponen penilaian proses dan hasil belajar siswa.
Pemetaan dalam hal: kemampauan yang dipelajari siswa dan muatan materi pembelajarannya, indikator pencapaian kompetensi, macam interaksi siswa, pemilihan alat/bahan/sumber belajar/media yang digunakan, teknik penilaian dan bentuk instrumen yang digunakan dan fokus sikap yang akan ditumbuhkan selama proses pembelajaran pada tiap pertemuan, dari pertemuan pertama sampai dengan terakhir, diharapkan dapat memudhkan kita dalam  mewujudkan RPP yang muatannya memiliki benang merah. RPP yang muatan komponennya memiliki benang merah, diharapkan akan menghasilkan proses belajar yang berkualitas dan hasil yang optimal pada diri siswa.

Penyusunan RPP Matematika

Membaca Bahan Bacaan

Membaca bahan bacaan : PENYUSUNAN RPP MATEMATIKA SMP/MTs

Pemerintah telah menyusun ketentuan tentang Penyusunan RPP dalam Permendikbud Nomor 103 Tahun 2014. Ketentuan itu telah dipelajari pada kegiatan sebelumnya. Pada kegiatan sebelumnya Anda juga telah mempelajari cara mengidentifikasi muatan komponen RPP dan memetakannya dalam tiap pertemuan sehingga antar komponen mempunyai benang merah dari pertemuan awal sampai dengan akhir. 

Posting Komentar

0 Komentar